Kamis, 03 Februari 2011

Dampak Negatif Pengelupasan Kulit Kimiawi

Salah satu cara agar wajah kelihatan cantik, segar dan bercahaya adalah dengan pengelupasan kulit wajah secara kimiawi. Tahukah anda bahwa pengelupasan kulit dengan menggunakan bahan kimia ini berbahaya?

Dari hasil penelitian Universitas Haifa Israel menunjukan bahwa wanita yang sering melakukan pengelupasan kimiawi akan memiliki sistem imun atau anti bodi yang buruk. Pengelupasan kimiawi ini tidak hanya mengelupas kulit bagian atas, tetapi dapat menembus sampai kelapisan terdalam kulit yang dapat membuat iritasi pada lapisan dermis dan merusak struktur sel sehingga mikroba dan virus dapat dengan mudah menembus masuk kedalam organ tubuh melalui kulit.
Berhati-hatilah, pengelupasan kulit secara kimiawi ini dapat menimbulkan berbagai penyakit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar